Menulis jenis jenis MIM Naskhi.
Kita sudah sampai pada postingan ke-13 dari rangkaian tutorial kaligrafi Naskh Syeikh Mukhtar. Kali ini kita akan menulis MIM. Syeikh Mukhtar, meletakkan video ini setelah video menulis YA'.
Kali ini kita akan mempelajari dua video lagi, yaitu video ke-17 dan 18 dari Seri Video Belajar Kaligrafi Naskh bersama kaligrafer penulis Kiswah Ka'bah Syekh Mukhtar Alam Mufidurrahman.
Dua video ini memberikan penjelasan mendetail, bagaimana menulis jenis jenis huruf MIM dan bagaimana cara menyambungkannya dengan huruf huruf lain. Ada begitu banyak model huruf mim, yang harus anda kuasai dengan baik cara penulisannya.
Selamat mempelajarinya :
Terima Kasih