Yang kita pelajari sekarang adalah video ke-12 dari Seri Belajar Kaligrafi Naskh bersama kaligrafer penulis Kiswah Ka'bah Syekh Mukhtar Alam Mufidurrahman yang disiarkan melalui Youtube. Ini adalah postingan Belajar Kaligrafi Naskh bagian ke- 9.
Pada video sebelumnya kita telah mempelajari cara cara menulis dan menyambung huruf Ain. Maka pada video video kali ini, kita akan melanjutkan belajar menulis ragam ragam huruf huruf FA' ( ف ) dan QAF (ق ) yang disambung bersama huruf huruf lain.
Perlu diperhatikan baik baik jenis jenis kepala huruf Fa' bila disambung dengan hururf huruf atas dan huruf huruf bawah . Video ini memberikan cara caranya dengan cukup jelas, singkat, dan detail.
Video video ke-12 , cara menulis huruf FA' ( ف ) dan cara menyambungnya :
Selamat mempelajarinya.