Karya Abbas al Baghdady |
Begitu banyaknya kreasi kaligrafi basmalah yang telah dibuat oleh para kaligrafer. Berikut ini beberapa karya kaligrafi bismillahirrahmanirrahim yang menakjubkan, menurut selera saya. Karya karya ini dikumpulkan dari berbagai sumber. Bahkan salah satunya mungkin karya milik anda. Mohon izin untuk mencantumkannya disini.
Kumpulan kaligrafi ini, adalah kumpulan ketiga dari artikel Ragam Kaligrfi Basmalah. Artikel ini akan terus dilanjutkan Insya Allah.
Baca :
Basmalah dengan gaya aksara India
Karya Ahmad Abdul Azis
Basmalah diwani. Ada tanda tangan penulisnya. Hanya saja blm teridentifikasi
Basalah tsuluts karya Farhad Kurlu
Karya Ibnu Bawwab
===============================
(Ragam Kaligrafi Basmalah (Bagian 3)) originally posted by Seni Kaligrafi Islam. Artikel ini ditulis dengan memperhatikan sumber sumber yang tercantum dibawah ini.
- Berbagai sumber
All artworks are properties of their respective owners If you own the copyright to this file/image and you do not wish it be included on our website, please contact us and we will remove it as soon as possible.