Melanjutkan postingan kami sebelumnya mengenai Kaligrafi Maghribi, kami memiliki beberapa buku berformat pdf. mengenai kaidah kaligrafi Maghribi yang kami dapatkan dari internet juga.
Diantaranya Buku Kaidah Kaligrafi Maghribi ini ditulis oleh Muhammad al Muallimin yang diterbitkan Mei 2002 dalam rangka Pameran Nasional Ke-3 Khat Arab yang diselenggarakan oleh Asosiasi Revitalisasi Budaya dan Pendidikan Maroko bekerja sama dengan Asosiasi Andalusia untuk Studi Quran.
Buku ini memuat kaidah kaidah dan contoh contoh yang cukup lengkap, sehingga sangat baik untuk dipelajari.
Berikut beberapa contoh halamannya, barangkali kamu sudah punya tidak usah download lagi :
Nama File : Panduan Kaligrafi Maghribi
Penulis : Muhammad Al Muállimin
Jumlah Halaman : 18 halaman
Asal File : Blog Mahmud Torodah
Beritahukan kami bila link tidak berhasil. Jangan lupa berdo'a untuk pengarangnya.
Terima kasih atas kunjungannya.
(Download Buku Latihan Kaligrafi Maghribi) artikel ditulis oleh Subhan Hidayat, S.Sos.I tanggal 21 September 2015.
All artworks are properties of their respective owners If you own the copyright to this file/image and you do not wish it be included on our website, please contact us and we will remove it as soon as possible.